Wahai para Balon Gubernur, PSI Banten sudah Mulai Buka Pendaftaran Cagub untuk Pilkada 2024, Lho, Silakan yang Ingin Daftar!

26
402

RADAR TANGSEL RATAS – Anda yang ingin maju dalam kontestasi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024, Dewan Pimpinan Wilayah Partai Solidaritas Indonesia (DPW PSI) Provinsi Banten sudah mulai membuka pendaftaran bakal calon (balon) gubernur. Masyarakat umum dapat mendaftarkan diri menjadi calon gubernur (cagub) Banten.

Ya, setelah rehat sejenak pasca-Pemilu Legislatif (Pileg) 2024, DPW PSI Banten mulai menyalakan mesin partainya kembali untuk kemenangan konstetasi Pilkada. Untuk itu, penjaringan balon gubernur Banten sudah mulai dilakukan.

Dalam keterangan tertulisnya yang dikirim ke redaksi Kantor Berita ratas.id RADAR TANGSEL, Jumat, 03 Mei 2024, Ketua Ketua DPW PSI Banten, M. Hafiz Ardianto mengatakan, terkait Pilkada ini, pihaknya membuka pendaftaran cagub untuk maayarakat umum. “Kami membuka diri untuk semua pihak. Sejalan dengan arahan DPP, kami membuka silahturahmi kepada partai mana pun untuk berdiskusi dalam mencari calon yang paling sesuai dan tentunya memiliki visi dan misi untuk membangun Banten menjadi lebih baik,” jelasnya.

Kekuatan PSI di Banten

Hafiz yang juga merupakan caleg DPRD Provinsi Banten terpilih 2024-2029 itu pun memaparkan kekuatan partainya. PSI Banten pada Pileg 2024, kata dia, memang belum memiliki wakil di DPR RI.

BACA JUGA :  Bikin Acara "Ngubek Empang", Barisan Relawan di Tangsel Siap Antarkan Andra Soni Jadi Gubernur Banten

“Namun, kami memiliki kekuatan yang cukup diperhitungkan, pada Pileg 2024. Karena, perolegan suara DPRD Provinsi Se-Banten sebanyak 217.762,” sebutnya.

Mantan sekretaris DPW PSI Banten ini pun menguraikan perolehan suara tersebut. “PSI memperoleh 37.485 di Dapil Kota Tangerang A. Lalu, 26.450 suara di Dapil Kota Tangerang B dan 60.793 suara di Kota Tangerang Selatan,” urainya.

Hasilnya, ungkap Hafiz, perolehan suara PSI Banten di Pileg 2024 pun cukup membanggakan. “PSI dapat membentuk 1 faksi di DPRD Kota Tangerang Selatan dan memperoleh 3 kursi di DPRD Provinsi Banten atau tingkat I,” cetusnya.
.

Perkenalkan Desk Pilkada

Pada kesempatan ini, Hafiz juga memperkenalkan Desk Pilkada PSI Banten yang diketuai oleh Lerru Yustira dengan Wakil I, Edwin (korwil Banten III). Lalu Wakil II: Aminudin (korwil Banten I dan I).

Sekretaris Heyneken Purba. Dan, Wakil Sekretaris Ahmad Riza Fikri

Kata Hafiz, desk ini bertujuan untuk memperlancar proses pendaftaran dan penjaringan balon gubernur di Pilkada Banten 2024. “Kita ciptakan Pemilu Pilkada Banten 2024 yang aman, tertib dan hormonis” tandas Hafiz. (AGS)

BACA JUGA :  Pj Gubernur Banten: Belanja APBN/APBD Harus Dirasakan Langsung Masyarakat

 

26 KOMENTAR

  1. I am not certain the place you’re getting your information, however good topic. I needs to spend a while learning much more or understanding more. Thanks for great information I used to be on the lookout for this information for my mission.

  2. After study a few of the blog posts on your website now, and I truly like your way of blogging. I bookmarked it to my bookmark website list and will be checking back soon. Pls check out my web site as well and let me know what you think.

  3. The subsequent time I read a weblog, I hope that it doesnt disappoint me as a lot as this one. I imply, I do know it was my choice to learn, but I actually thought youd have something interesting to say. All I hear is a bunch of whining about one thing that you may repair in case you werent too busy on the lookout for attention.

  4. Hello would you mind stating which blog platform you’re working with? I’m looking to start my own blog in the near future but I’m having a hard time deciding between BlogEngine/Wordpress/B2evolution and Drupal. The reason I ask is because your design and style seems different then most blogs and I’m looking for something unique. P.S My apologies for being off-topic but I had to ask!

  5. This blog is definitely rather handy since I’m at the moment creating an internet floral website – although I am only starting out therefore it’s really fairly small, nothing like this site. Can link to a few of the posts here as they are quite. Thanks much. Zoey Olsen

  6. The next time I learn a weblog, I hope that it doesnt disappoint me as much as this one. I mean, I do know it was my option to learn, but I truly thought youd have something fascinating to say. All I hear is a bunch of whining about something that you possibly can repair if you werent too busy looking for attention.

  7. Fantastic beat ! I would like to apprentice while you amend your website, how could i subscribe for a blog site? The account aided me a acceptable deal. I had been a little bit acquainted of this your broadcast provided bright clear idea

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini